Minggu, 30 Oktober 2011

Soal pertama 1. Masuk dlam blog anda? 2. Tuliskan apa saja yang ada dalam blog anda? 3. Berfungsi untuk apa email yang anda buat? 4. Akun email apa saja yang bias menjadi username dalam blog? Jawab 1. Can13blogsot.com lalu paswod 2. Sejarah sepeda manfaat sepeda jenis-jenis sepeda,sepeda fiksi,sepeda gunung.timnas U23 3. Untuk pemberitahun pesan atau komen-komen dalam blog 4. Yahoo dan gmail Soal kedua 1. can13blogspot.com 2. Buka http://blogspot.com lalu pilh masuk stelah itu masukan alamat gmail, lalu masukan paswod dan login 3. Pilih menu postring baru lalu ketik apaa yang ingin kita posting kan lalu postingkan, atau save Soal 3 1. Membuat yahoo masuk keldalam situs www.yahoo.com lalu pilih menu buat email baru, lalu ikuti perintah yang ada dalamnya diantaranya mengisi biodata kita lalu pilih email yang kita ingi nkan, paswod.kalua semuaa y lalu klik buat acoun saya, setelah jadi ada pesan dalam email untuk mengkomfirmasi klu sudah dkomfirmasi maka email yahoo kita bias dipakai Soal 4 Bagaimana cara mengedit artikel dan menghapus artikel yang anda buat Buka blog lalu pilih dasbor pilih edit entri artikel yang kita buat lalu terbitkan Soal 5

Jumat, 21 Oktober 2011

sejarah sepeda


Sejarah sepeda bermula di Eropa. Sekitar tahun 1790, sebuah sepeda pertama berhasil dibangun di Inggris. Cikal bakal sepeda ini diberi nama Hobby Horses dan Celeriferes.


Keduanya belum punya mekanisme sepeda zaman sekarang, batang kemudi dan sistem pedal. Yang ada hanya dua roda pada sebuah rangka kayu. Bisa dibayangkan, betapa canggung dan besar tampilan kedua sepeda tadi. Meski begitu, mereka cukup menolong orang-orang – pada masa itu – untuk berjalan. Penemuan fenomenal dalam kisah masa lalu sepeda tercipta berkat Baron Karl Von Drais.


Von Drais yang tercatat sebagai mahasiswa matematik dan mekanik di Heidelberg, Jerman berhasil melakukan terobosan penting, yang ternyata merupakan peletak dasar perkembangan sepeda selanjutnya. Oleh Von Drais, Hobby Horse dimodifikasi hingga mempunyai mekanisme kemudi pada bagian roda depan. Dengan mengambil tenaga gerak dari kedua kaki, Von Drais mampu meluncur lebih cepat saat berkeliling kebun. Ia sendiri menyebut kendaraan ini dengan nama, Draisienne. Beritanya sendiri dimuat di koran lokal Jerman pada 1817.
 
   

Proses penciptaan selanjutnya dilakukan Kirkpatrick Macmillan. Pada tahun 1839, ia menambahkan batang penggerak yang menghubungkan antara roda belakang dengan ban depan Draisienne. Untuk menjalankannya, tinggal mengayuh pedal yang ada. James Starley mulai membangun sepeda di Inggris di tahun 1870. Ia memproduksi sepeda dengan roda depan yang sangat besar (high wheel bicycle) sedang roda belakangnya sangat kecil. Sepeda jenis ini sangat populer di seluruh Eropa. Sebab Starley berhasil membuat terobosan dengan mencipta roda berjari-jari dan metode cross-tangent. Sampai kini, kedua teknologi itu masih terus dipakai. Buntutnya, sepeda menjadi lebih ringan untuk dikayuh.


Sayangnya, sepeda dengan roda yang besar itu memiliki banyak kekurangan. Ini menjadi dilema bagi orang-orang yang berperawakan mungil dan wanita. Karena posisi pedal dan jok yang cukup tinggi, mereka mengeluhkan kesulitan untuk mengendarainya. Sampai akhirnya, keponakan James Starley, John Kemp Starley menemukan solusinya. Ia menciptakan sepeda yang lebih aman untuk dikendarai oleh siapa saja pada 1886. Sepeda ini sudah punya rantai untuk menggerakkan roda belakang dan ukuran kedua rodanya sama.



Namun penemuan tak kalah penting dilakukan John Boyd Dunlop pada 1888. Dunlop berhasil menemukan teknologi ban sepeda yang bisa diisi dengan angin (pneumatic tire). Dari sinilah, awal kemajuan sepeda yang pesat. Beragam bentuk sepeda berhasil diciptakan. Seperti diketahui kemudian, sepeda menjadi kendaraan yang mengasyikkan.
Di Indonesia, perkembangan sepeda banyak dipengaruhi oleh kaum penjajah, terutama Belanda. Mereka memboyong sepeda produksi negerinya untuk dipakai berkeliling menikmati segarnya alam Indonesia. Kebiasaan itu menular pada kaum pribumi berdarah biru. Akhirnya, sepeda jadi alat transpor yang bergengsi.
Pada masa berikutnya, saat peran sepeda makin terdesak oleh beragam teknologi yang disandang kendaraan bermesin (mobil dan motor), sebagian orang mulai tertarik untuk melestarikan sejarah lewat koleksi sepeda antik. Rata-rata, sepeda lawas mereka keluaran pabrikan Eropa. Angka tahunnya antara 1940 sampai 1950-an. Dan mereka sangat cermat dalam merawatnya.

manfaat bersepeda


Manfaat Bersepeda Untuk Kesehatan

Bersepeda dan Kesehatan

Bersepeda secara rutin tidak akan membuat kita berpergian lebih cepat dari kendaraan bermotor atau mobil itulah anekdot dari bersepeda Bersepeda akan sangat bermanfaat untuk kesehatan dan menjaga tubuh kita selalu dalam keadaan bugar.
Bersepeda dan Manfaat untuk Hati dan Jantung   
Dengan bersepeda tiap hari akan melatih nafas kita untuk bernafas lebih panjang di bandingkan dengan orang yang tidak bersepeda, bersepeda lebih efektif dibandingkan dengan senam erobic dan lebih mengasikan.
Bersepeda merupakan salah satu bentuk olah raga yang paling efektif dan murah untuk mencapai kesehatan yang mahal harganya. Sebagai contoh, bersepeda dan mengurangi resiko serangan jantung, tekanan darah tinggi, dan diabetes, untuk itulah kenapa bersepeda merupakan salah satu sarana untuk hidup sehat.
Hasil penelitian menyebutkan bersepeda dalam jarak yang pendek dan sering dilakukan akan mengurangi kematian kurang lebih 22%.
Bersepeda dan Berat badan

Bersepeda dapat dijadikan salah satu program untuk mengurangi berat badan. Dengan bersepeda kita sama saja membakar energy kita yang dihasilkan dari makanan yang kita konsumsi semisal coklat dan sedikit minuman beralkohol (sekitar 300 kalori).
Hanya dengan 15 menit bersepeda dari rumah ke kantor kita 5 – 6 kali dalam seminggu, kita telah berhasil mengurangi berat badan kita 11 pounds dalam satu tahun.
Bersepeda dan Mood (semangat)

Bersepeda memberikan efek yang positif pada perasaan dan suasana hati kita. Bersepeda dapat mengurangi depresi, strees, meningkatkan mood dan memotivasi diri kita. Sebagai contoh dengan bersepeda kita dapat melihat lingkungan sekitar secara lebih seksama, bersosialisasi dengan lingkungan, menikmati pemandangan alam dan udara yang segar. Bonus dari semua itu adalah kesehatan.

Bersepeda dan Polusi udara

Jika tidak perlu kuatir dengan polusi udara yang disebabkan lalulintas kendaraan, hasil penelitian menyebutkan orang yang bersepeda lebih sedikit terkena polusi udara dari pada orang yang naik kendaraan bermotor. Hal ini di mungkinkan karena orang yang bersepeda bernafas lebih teratur dan menghisap oksigen lebih banyak.

jenis-jenis sepeda



Kini sepeda mempunyai beragam nama dan model. Pengelompokan biasanya berdasarkan fungsi dan ukurannya.
  • Sepeda gunung-digunakan untuk lintasan off-road dengan rangka yang kuat, memiliki suspensi, dan kombinasi kecepatan sampai 27.
  • Sepeda jalan raya-digunakan untuk balap jalan raya, bobot keseluruhan yang ringan, ban halus untuk mengurangi gesekan dengan jalan, kombinasi kecepatan sampai 27
  • Sepeda BMX-BMX merupakan kependekan dari bicycle moto-cross, banyak digunakan untuk atraksi
  • Sepeda mini-termasuk dalam kelompok ini adalah sepeda anak-anak, baik beroda dua maupun beroda tiga
  • Sepeda angkut-termasuk dalam kelompok ini adalah sepeda kumbang, sepeda pos
  • Sepeda lipat-merupakan jenis sepeda yang bisa dilipat dalam hitungan detik sehingga bisa dibawa ke mana-mana dengan mudah
  • Sepeda Balap - Sepeda yang model handlernya setengah lingkaran dan digunakan untuk balapan.
  • Sepeda Fixie - Sepeda minimalis dengan rangka dan ban beraneka warna, setang pendek dan tidak banyak memiliki kabel-kabel sebagai pengatur tali rem

sepeda gunung


Sepeda gunung atau (All Terrain Bike/ATB) adalah sepeda yang digunakan dalam medan yang berat. Pertama kali diperkenalan di tahun 1970, oleh pemakai sepeda di perbukitan San Fransisco.
Sejak saat itu dunia mengenal sepeda gunung ini. Ciri-cirinya adalah ringan, bentuk kerangka yang terbuat dari baja, aluminium dan yang terbaru menggunakan bahan komposit serat karbon (Carbon Fiber Reinforced Plastic) dan menggunakan shock breaker-peredam kejut. Sedangkan ban yang dipakai adalah yang memiliki kemampuan untuk mencengkeram tanah dengan kuat. Sepeda gunung memiliki 18-27gear pindah yang berguna untuk mengatur kecepatan dan kenyamanan dalam mengayuh pedalnya. Sepeda gunung dengan 27 gear berarti memiliki crankset depan dengan 3 piringan dan cassette sprocket dengan 9 piringan. Sehingga 3 x 9 = 27 tingkat kecepatan yang berbeda.

    Harga :  Rp. 2.950.000,-
Sepeda Gunung Redfox

Deskripsi
 Merek: RedFox
Model: RF301
Ukuran: 26 Inci
Ukuran Rangka: 16 atau 17 Inci
Kategori Produk: Mountain Bike
• Alloy with Hydroforming Tubes Frame
• Alloy Double Wall Rim
• Zoom Suspension Fork
• 21 Speed Shimano
• Promax Front and Rear Disc Brake
• 170mm 42, 34, 24T Alloy Crank
• Shimano 7 Speed Mega Range Sprocket
• Inova 26 x 2,1 Tire
• KMC Chain
• KR L/R Comfort Grip
• Accesories: Front and Rear Reflector, Bell

             Harga :  Rp. 990.000,-

Sepeda Gunung Doubel Disk Brake

Deskripsi
Spesifikasi Sepeda:
- Hi-ten Steel Frame
- Frame size: 16"
- Front and Rear Disc Brake
- Rear derailleur: Shimano TZ 6speed
- Front derailleur: Saiguan 3speed
- Revoshifter Shimano 18speed
- Shimano 3finger Brakelever
- Suspension Fork
- Tires: Wandaking 26 x 1.75
- Rims: Zhili Alloy     
    Harga : Rp.650.000,-

Sepeda Gunung Senator Single Shock
Deskripsi
Merek: SENATOR
Model: SCORPION OCEAN
Ukuran: 26 Inci
Kategori Produk: Mountain Bike
  • Steel Frame
  • 18 Speed
  • Alloy Rims
  • V-Brake




             Harga : Rp. 2.550.000,-
Sepeda Gunung FORWARD Alloy Frame
Deskripsi
Merek: FORWARD Bike
Model: LUCIO 1.0
Ukuran: 26 Inci
Kategori Produk: Mountain Bike
  • Alumunium Alloy Frame
  • 21 Speed Shimano Thumbshift
  • Front and Rear Disc Brake
  • FORWARD Double Wall Alloy Rim
  • ZOOM Suspension Fork
  • ZOOM Alloy Stem
  • Alloy Handlebar
  • Quick Release Seat Post Clamp
  • UNO Alloy Seat Post
             Harga: Rp. 1.650.000,-


Sepeda Gunung ELEMENT POLICE QUEBEC 26 Inci

Deskripsi
Merek: ELEMENT
Model: POLICE QUEBEC
Ukuran:Roda: 26 Inci
Ukuran Rangka: 16 Inci
Kategori Produk: Mountain Bike

Designed for Quebec City Police
Made in Taiwan
  • Alumunium Alloy Frame
  • Alloy Rim, Stem, Handlebar and Seatpost
  • Shifter 21 Speed Shimano Tourney
  • Front Derailleur Shimano Tourney
  • Rear Derailleur Shimano Tourney
  • Kenda Tire
  • C-STAR Front and Rear Alloy V-Brake
  • ZOOM Front Suspension Fork
  • Quick Release Hub
  • PROWHEEL Crank Shaft

sepeda jalan raya


Sepeda jalan raya juga dikenal sebagai road bike ,merupakan sepeda yang didesain untuk melaju di jalan raya.
Dibandingkan dengan tipe sepeda yang lain, sepeda ini memiliki ciri khas tersendiri:
  • ban yang halus untuk mengurangi gesekan dengan jalan
  • berat yang sangat ringan.
  • Setang yang Aerodinamis.
  

Jenis-jenis sepeda jalan raya   

  • Tipe Touring, merupakan tipe yang digunakan untuk menjelajah, sepeda tipe ini kuat, nyaman, dan mampu mengangkut beban yang berat.

  • Hybrid bicycle, merupakan tipe yang didesain untuk rekreasi atau hal-hal lainnya. walaupun di desain untuk berjalan di aspal, sepeda tipe ini juga bisa digunakan pada jalan non-aspal.

        Harga : Rp. 5.000.000,-


Roadbike/Sepeda Balap VICINI ITALY Setting Hybrid


Deskripsi

1. FD: Deore XT
2. RD: Shimano
3. Crank: Campagnolo
4. Ban: Schwalbe Ultremo 700x23c
5. Velg: Araya besi
6. Brake lever: Shimano V brake
7. Pedal: Exustar
8. Shifter: Alivio 9 speed
9. Stem: Neo, 130mm
10. Sadel: Selle Italia Shiver
11. BB: Ofmega
12. Headset: Ofmega
13. Seatpost: Ofmega
14. size C-T 53cm
         Harga : Rp. 3.500.000,-


Sepeda Hybrid Mongoose

Deskripsi

Crank
Suntour 3xct speed 48-
Chain:
KMC Z51, 8-speed
Front Derailleur:
Shimano Alivio
Rear Derailleur:
Shimano Alivio
Rims:
Rigida  32 Hole
Hubs:
Shimano 32 hole
Tires:
Continental Contact, 700 x 37c
Pedals:
BBB Easy Riding
Brake:
V Brake Shimano Capreo
Handlebar:
Steel Comfort, 25.4, 30mm rise
Stem:
BBB alloy
Headset:
Token Cartridge, 1"
Brake Levers:
Shimano Deore M590 V brake
Spokes:
Shimano 8 speed
Saddle:
Mongoose Urban Comfort
Seat Post:
Alloy, 27.2 x 300
   
Fork
Suntour Suspension for 700C
BB
Shimano Cartridge
   
Shifter
Shimano Acera 8 Speed

sepeda BMX


Sepeda BMX

           Harga : Rp. 800.000,-

Sepeda Unitet Bike BMX Trance 20

Deskripsi 
Frame          : BMX 20" Steel 260 MM
Fork             : BMX 20" Butted Stem
F/R Brake     : Tektro, Alloy U-Brake
BRK/LVR L/R : Tektro, Alloy Lever
Hub              : Steel 14G axle 3/8"
Rim              : 20" Alloy 

 


           Harga : Rp. 850.000,-

Sepeda BMX SENATOR 20 Inci

Deskripsi
Merek: SENATOR
Model: FIGHT
Ukuran: 20 Inci
Kategori Produk: BMX Bike
• Steel Frame
• Alloy Rim
• Rem Depan dan Belakang V-Brake
• Tutup Rantai
• Kick Stand